Prediksi Lengkap Spanyol vs Belanda UNL 2025 – Prediksi duel Spanyol vs Belanda di leg kedua perempat final UNL 2024/2025 akan menjadi penentu tim yang lolos ke semifinal.
Pertandingan UNL 2025 yang berlangsung di Estadio Mestalla, Valencia, Spanyol, dijadwalkan pada Senin, 24 Maret 2025, pukul 02.45 WIB, dan dapat disaksikan melalui live streaming di Vision+.

Prediksi Lengkap Spanyol vs Belanda UNL 2025
Setelah bermain imbang 2-2 di leg pertama, kedua tim berambisi meraih kemenangan. Meskipun La Furia Roja lebih diunggulkan, Die Oranje tetap berpotensi memberikan kejutan.
Belanda sebenarnya memiliki peluang menang di leg pertama dan sempat unggul hingga menit akhir.
Namun, kartu merah yang diterima Jorrel Hato pada menit ke-80 membuat mereka kesulitan mempertahankan keunggulan atas Spanyol.

Prediksi Pemain Spanyol vs Belanda
Spanyol (4-2-3-1): Unai Simon (GK); Alejandro Grimaldo, Robin Le Normand, Pau Cubarsi, Pedro Porro; Mikel Merino, Pedri; Nico Williams, Dani Olmo, Lamine Yamal; Alvaro Morata
Pelatih: Luis de la Fuente.
Belanda (4-3-3): Bart Verbruggen; Mats Wieffer, Micky Van de Ven, Virgil Van Dijk, Jeremie Frimpong; Frenkie De Jong, Tijjani Reijnders, Ryan Gravenberch; Cody Gakpo. Memphis Depay, Xavi Simons
Pelatih: Ronald Koeman

Head to Head Spanyol vs Belanda
Hasil 5 Pertemuan Terakhir Spanyol vs Belanda
21/03/2025: Belanda vs Spanyol 2-2 (UNL)
21/11/2020: Belanda vs Spanyol 1-1 (Friendly Match)
01/04/2015: Belanda vs Spanyol 2-0 (Friendly Match)
14/06/2014: Spanyol vs Belanda 1-5 (World Cup 2014)
12/07/2010: Belanda vs Spanyol 0-1 (World Cup 2010)
Hasil 5 Pertandingan Terakhir Spanyol
21/03/2025: Belanda vs Spanyol 2-2 (UEFA Nations League)
19/11/2024: Spanyol vs Swiss 3-2 (UEFA Nations League)
16/11/2024: Denmark vs Spanyol 1-2 (UEFA Nations League)
16/10/2024: Spanyol vs Serbia 3-0 (UEFA Nations League)
13/10/2024: Spanyol vs Denmark 1-0 (UEFA Nations League)
Hasil 5 Pertandingan Terakhir Belanda
21/03/2025: Belanda vs Spanyol 2-2 (UEFA Nations League)
20/11/2024: Bosnia & Herzegovina vs Belanda 1-1 (UEFA Nations League)
17/11/2024: Belanda vs Hungaria 4-0 (UEFA Nations League)
15/10/2024: Jerman vs Belanda 1-0 (UEFA Nations League)
12/10/2024: Hungaria vs Belanda 1-1 (UEFA Nations League)
Prediksi Skor Spanyol vs Belanda
Prediksi Skor Akhir: Spanyol vs Belanda 2-3
